Gubernur Dorong Pembentukan Kabupaten Pangandaran
Rabu, 08 Juni 2011 23:38 WIB | Politik
Gubernur Dorong Pembentukan Kabupaten Pangandaran

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan berjanji akan berupaya mendorong lahirnya Kab. Pangandaran sebagai pecahan dari Kab.Ciamis. Di antaranya dengan secepatnya mendatangi Komisi II DPR RI agar Kabupaten Pangandaran segera terbe

Warga Pangandaran Senang, Pemerintah Berikan Angin Segar
Minggu, 29 Mei 2011 20:14 WIB | Politik
Warga Pangandaran Senang, Pemerintah Berikan Angin Segar

Warga Pangandaran, Ciamis mengaku bersyukur kepada pemerintah khususnya Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi. Pasalnya, Gamawan memberikan angin segar mengenai pembentukan Daerah Otonomi Baru (DOB) Pangandaran.Hal itu disampa

Pemekaran Pangandaran Ditentukan Dalam Bulan-Bulan Ini
Senin, 23 Mei 2011 10:09 WIB | Politik
Pemekaran Pangandaran Ditentukan Dalam Bulan-Bulan Ini

Penantian warga Ciamis bagian selatan untuk memiliki Kabupaten Baru yaitu Kabupaten Pangandaran ditentukan dalam bulan-bulan ini, pasalnya DPR RI sebagai salah satu lembaga yang menentukan jadi atau tidaknya Kabupaten

Warga Makin Ragu Kabupaten Pangandaran Terbentuk
Selasa, 05 April 2011 05:25 WIB | Politik
Warga Makin Ragu Kabupaten Pangandaran Terbentuk

Pernyataan yang dilontarkan Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi yang meyebutkan soal perpanjangan moratorium daerah otonom baru (DOB) semakin menimbulkan keraguan di hati warga Ciamis selatan bahwa Kabupaten Pangandaran akan

Warga Pangandaran Demo, Truk Pasir Besi di Hadang
Senin, 14 Februari 2011 10:13 WIB | Politik
Warga Pangandaran Demo, Truk Pasir Besi di Hadang

Warga Pangandaran kembali melakukan demonstrasi menuntut pemerintah melakukan perbaikan Jalan di Pangandaran, Aksi yang diikuti oleh massa yang besar ini melakukan penghadangan terhadap truk pasir besi yang ditenggarai

Gubernur, Pemekaran di Jabar Mendesak
Senin, 14 Februari 2011 05:02 WIB | Politik
Gubernur, Pemekaran di Jabar Mendesak

Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan akan meminta toleransi moratorium pemekaran wilayah kepada pemwerintah pusat. Langkah itu dilakukan menyusul disetujuinya pemekaran Kab. Garut Selatan oleh DPRD Provinsi Jawa Barat.

Jawa Barat Minta Dispensasi Moratorium Pemekaran
Rabu, 09 Februari 2011 05:01 WIB | Politik
Jawa Barat Minta Dispensasi Moratorium Pemekaran

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan berencana menemui Menteri Dalam Negeri untuk meminta dispensasi bagi wilayahnya terhadap kebijakan moratorium atau penghentian sementara pemekaran daerah.

Dua Desa di Kab. Tasikmalaya Ingin Gabung ke DOB Pangandaran
Senin, 24 Januari 2011 05:44 WIB | Politik
Dua Desa di Kab. Tasikmalaya Ingin Gabung ke DOB Pangandaran

Dua desa di Kab. Tasikmalaya dikabarkan ingin bergabung dengan Daerah Otonomi Baru (DOB) Pangandaran karena merasa jauh dengan pusat ibukotanya. Kedua desa dimaksud adalah Desa Cimanuk dan Kalapagenep, Kec. Cikalong.

Pemekaran Pangandaran, Banmus DPRD Ciamis Harus Kerja Keras
Selasa, 11 Januari 2011 04:41 WIB | Politik
Pemekaran Pangandaran, Banmus DPRD Ciamis Harus Kerja Keras

Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Ciamis harus kerja ekstra keras menuntaskan persyaratan tentang gambaran umum luas dan batas administrasi wilayah calon daerah otonomi baru Kabupaten Pangandaran.

Pembentukan Kabupaten Pangandaran Tinggal Ketuk Palu
Jum'at, 07 Januari 2011 12:29 WIB | Politik
Pembentukan Kabupaten Pangandaran Tinggal Ketuk Palu

Pembentukan Kabupaten Pangandaran sebagai pemekaran dari Kab. Ciamis, tinggal ketuk palu. Pasalnya, setelah diperjuangkan berbagai pihak, pemekaran tidak ada masalah lagi. Hal itu disampaikan anggota DPR RI Agun Gunadjar

Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini