3 Bus Budiman Terbakar di Pangandaran, Kerugian Capai 5 Milyar Lebih
Rabu, 14 Maret 2018 05:57 WIB | Peristiwa
3 Bus Budiman Terbakar di Pangandaran, Kerugian Capai 5 Milyar Lebih

3 Buah bus budiman ukuran besar terbakar pada Selasa (13/3) di Pool Budiman yang terletak di Desa Wonoharjo Pangandaran, selain membakar 3 bus, api juga membakar setidaknya 11 motor yang terpakir tidak jauh dari Bus. Kerugian ditaksir mencapai 5 Milyar lebih.

Website Pemda Kabupaten Pangandaran Hari Ini Tumbang
Kamis, 08 Maret 2018 13:12 WIB | Peristiwa
Website Pemda Kabupaten Pangandaran Hari Ini Tumbang

Website Pemerintah Kabupaten Pangandaran hari ini tidak bisa diakses, hal yang sama terjadi kepada seluruh subdomain yang menginduk ke domain yang beralamat di pangandarankab.go.id.

Pangandaran Berduka, Istri Wakil Bupati Pangandaran Meninggal Dunia
Rabu, 14 Februari 2018 14:26 WIB | Peristiwa
Pangandaran Berduka, Istri Wakil Bupati Pangandaran Meninggal Dunia

Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiuun, Pangandaran sedang berduka, Istri Wakil Bupati Pangandaran Hj. Edah Surtinah meninggal dunia pada Rabu (14/2) pukul 11.00 WIB. Bendera setengah tiangpun dikibarkan oleh masyarakat Pangandaran.

Alhamdulillah, Hari Ini Jembatan Ciputrapinggan Baru Sudah Bisa Dilewati
Kamis, 11 Januari 2018 10:23 WIB | Peristiwa
Alhamdulillah, Hari Ini Jembatan Ciputrapinggan Baru Sudah Bisa Dilewati

Hari ini Jembatan Ciputrapinggan Pangandaran yang baru selesai pembangunannya bisa dilewati, jembatan yang sempat roboh pada akhir tahun 2016 lalu kini sudah bisa bisa dilewati seluruh jenis kendaraan, walaupun ada beberapa pekerjaan minor namun terlihat mulus dan lancar.

Lebih Lebar, Jembatan Baru Ciputrapinggan Siap Dilewati Senin Besok
Kamis, 04 Januari 2018 20:37 WIB | Peristiwa
Lebih Lebar, Jembatan Baru Ciputrapinggan Siap Dilewati Senin Besok

​Setelah setahun lebih menggunanakan jembatan bailey sebagai pengganti jembatan putrapinggan yang ambruk pada 9 oktober 2016, akhirnya jembatan permanen yang baru pengganti jembatan yang lama akan dapat di gunakan pada hari senin 8 januari 2018.

Cegah HOAX, Pemda Pangandaran Luncurkan Website Pangandaran Actual Disaster Information
Rabu, 03 Januari 2018 11:51 WIB | Peristiwa
Cegah HOAX, Pemda Pangandaran Luncurkan Website Pangandaran Actual Disaster Information

Mengantisipasi berbagai HOAX atau berita bohong tentang Pangandaran khususnya dalam informasi bencana yang sangat berpengaruh kepada pariwisata Pangandaran, Pemda Kabupaten Pangandaran melalui Pusdalops meluncurkan sebuah website bernama PADI.

Puskesmas Pangandaran Pindah Ke Gedung Baru di Desa Babakan
Jum'at, 22 Desember 2017 04:56 WIB | Peristiwa
Puskesmas Pangandaran Pindah Ke Gedung Baru di Desa Babakan

Pelayanan UPTD Puskesmas Pangandaran secara resmi berpindah dari lokasi lama dekat pintu masuk timur Pantai Pangandaran menjadi ke desa Babakan tepatnya di Dusun Bojong Karekes RT 01 RW 16 Pangandaran, perpindahan ini dilakukan sejak tanggal 22 Desember 2017

Pastikan Kondisi Pangandaran Aman, Anggota DPRD Ini Upload Video di Sosmed
Sabtu, 16 Desember 2017 08:07 WIB | Peristiwa
Pastikan Kondisi Pangandaran Aman, Anggota DPRD Ini Upload Video di Sosmed

Anggota DPRD Kabupaten Pangandaran Endang Ahmad Hidayat dari Fraksi PKS mengunggah sebuah video di akun Facebooknya. Dalam video pendeknya yang berdurasi 1 menit 21 detik ini, Ustad Endang, demikian Panggilannya menghimbau wisatawan untuk tidak takut ke Pangandaran

Ini Kondisi Terkini di Pangandaran Paska Gempa Tasikmalaya
Sabtu, 16 Desember 2017 06:37 WIB | Peristiwa
Ini Kondisi Terkini di Pangandaran Paska Gempa Tasikmalaya

Pantai Pangandaran hari ini terlihat cerah dan tidak ada tanda-tanda telah terjadi air surut ataupun pasang seperti ramai di sosial media. Sebagian warga tampak mulai melakukan aktifitas rutinnya.

Gempa Tasikmalaya Berpotensi Tsunami, Pangandaran Aman
Sabtu, 16 Desember 2017 05:35 WIB | Peristiwa
Gempa Tasikmalaya Berpotensi Tsunami, Pangandaran Aman

Gempa cukup besar dirasakan di Pangandaran, gempa yang juga diikuti oleh peringatan dini Tsunami akhirnya tidak terjadi. Berita yang mengabarkan bahwa air laut Pangandaran surut adalah berita tidak benar atau hoax.

Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini