Puncak dan Pangandaran, Tujuan Utama Liburan Akhir Tahun
Jum'at, 24 Desember 2010 05:41 WIB | Peristiwa
Puncak dan Pangandaran, Tujuan Utama Liburan Akhir Tahun

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jawa Barat memperkirakan 1 juta wisatawan baik asing maupun domestik akan memadati berbagai tempat wisata saat perayaan tahun baru dan long week and tahun ini

Tahun Baru, Polda Jabar Beri Perhatian Ekstra Pangandaran
Rabu, 22 Desember 2010 19:42 WIB | Peristiwa
Tahun Baru, Polda Jabar Beri Perhatian Ekstra Pangandaran

Kawasan Puncak (Bogor) dan Pangandaran menjadi perhatian ekstra jajaran Polda Jabar saat pengamanan tahun baru 2011. Seperti biasa, dua lokasi kawasan wisata tersebut kerap diserbu masyarakaat saat merayakan pergantian tahun.

Jabar Kaya Energi Panas Bumi, Pangandaran Potensial
Rabu, 22 Desember 2010 19:35 WIB | Peristiwa
Jabar Kaya Energi Panas Bumi, Pangandaran Potensial

Kepala Badan Geologi R. Sukhyar mengatakan Jabar memiliki potensi mineral dalam perut bumi yang sangat besar. Di dalamnya, banyak zat yang terkandung seperti minyak dan gas bumi.

BFMC Aksi Menanam Pohon Di Pantai Barat Pangandaran
Selasa, 21 Desember 2010 07:59 WIB | Peristiwa
BFMC Aksi Menanam Pohon Di Pantai Barat Pangandaran

BIO Farma Motorcyrcle Club (BFMC), hari ini (21/12) melaksanakan kegiatan menanam pohon ketapang sebanyak 300 batang di pesisir Pantai Barat Pangandaran. Pemilihan pohon ketapang sendiri disebabkan pohon ini tidak memerlukan

SMKN 1 Pangandaran, Tuan Rumah LKS Jabar Bidang Bahasa
Senin, 20 Desember 2010 13:22 WIB | Peristiwa
SMKN 1 Pangandaran, Tuan Rumah LKS Jabar Bidang Bahasa

LKS atau Lomba Kompetensi Siswa Jawa Barat untuk kategori Bahasa tahun ini diselenggaran di SMKN 1 Pangandaran, LKS Sendiri rencananya digelar mulai hari ini, 20 - 24 Desember 2010. Lomba ini rencananya diikuti oleh

Putra Perjuangan Bandung Rajai Tour de Pangandaran
Minggu, 19 Desember 2010 20:47 WIB | Peristiwa
Putra Perjuangan Bandung Rajai Tour de Pangandaran

Para pembalap dari tim Putra Perjuangan Bandung menguasai lomba balap sepeda Tour de Pangandaran 2010 dengan menempatkan tiga pembalapnya diposisi terdepan, yang finis di Pantai Pangandaran Ciamis, Minggu (19/12).

Mantri PPN Pangandaran itu Sekarang Telah Tiada
Minggu, 19 Desember 2010 07:18 WIB | Peristiwa
Mantri PPN Pangandaran itu Sekarang Telah Tiada

Warga Pangandaran tentu tak asing dengan nama Mantri PPN, seorang yang mendedikasikan diri untuk memberikan layanan kesehatan ke warga Pangandaran selama bertahun-tahun. Wajah sederhana itu kini telah tiada, menghadap yang

Tour de Pangandaran Kurang Peminat
Sabtu, 18 Desember 2010 09:14 WIB | Olahraga
Tour de Pangandaran Kurang Peminat

Meski memperebutkan Piala Menteri Pemuda dan Olahraga, Tour de Pangandaran (TdP), 18-19 Desember, minim peserta. Hanya ada 8 tim yang telah memastikan diri ikut balapan sepeda yang pertama kali digelar ISSI Kota Bandung ini.

Prakiraan Cuaca Akhir Pekan Pangandaran dan Sekitarnya
Sabtu, 18 Desember 2010 07:16 WIB | Peristiwa
Prakiraan Cuaca Akhir Pekan Pangandaran dan Sekitarnya

Perubahan cuaca yang ekstrim hampir diseluruh wilayah Indonesia masih sering terjadi akhir-akhir ini. Bahkan dibeberapa tempat masih alami cuaca buruk. Pangandaran diperkirakan akan terjadi hujan dengan intensitas ringan

Program CSR Bio Farma Akan Hijaukan Pangandaran
Jum'at, 17 Desember 2010 21:47 WIB | Peristiwa
Program CSR Bio Farma Akan Hijaukan Pangandaran

Sampai saat ini, hampir setiap lembaga, baik swasta maupun BUMN, terus menggulirkan berbagai program yang bernuansa sosial dan kepedulian terhadap lingkungan. Itu pun dilakukan lembaga BUMN yang merupakan salah satu produsen

Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini