PARIGI, mypangandaran.com - Proyek pembangunan Alun-alun ibu kota baru, yang terletak di Desa Cintakarya Kecamatan Parigi belum 100 persen selesai tapi, sudah banyak dikunjungi warga sekitar.
PANGANDARAN, mypangandaran.com - Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Pangandaran menyebutkan, bahwa sudah ada puluhan hotel yang menerapkan Scan Barcode PeduliLindungi. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Pangandaran Tonton Guntari mengklaim bahwa, ada sekitar 50 hotel yang sudah menerapkannya. "Ada 50-an, tapi belum di cek satu-satu efektifitasnya," ungkapnya Kamis (16/12)
PANGANDARAN, mypangandaran.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pangandaran menyebutkan bahwa di setiap objek wisata, akan dibuat Check Point selama Libur Natal dan Tahun Baru. Bupati Pangandaran H Jeje Wiradinata mengatakan bahwa wisatawan yang melewati Check Point akan dicek melalui Aplikasi PeduliLindungi, apakah sudah divaksin atau belum.
Memilih wisata ke Pantai Pangandaran bisa menjadi pilihan tepat saat liburan. Selain dapat menikmati keindahan alam pantai, wisatawan kini bisa menikmati pemandangan Pantai Pangandaran dari atas pesawat. Lokasinya di lapangan Beach Strip Pamugaran Pantai Barat Pangandaran, maskapai Susi Air membuka wisata udara melalui Sunday Joy Flight.
PANGANDARAN, mypangandaran.com - Walaupun PPKM Level 3 tidak jadi diterapkan, namun Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pangandaran akan tetap mempertegas penerapan Protokol Kesehatan (Prokes).
Perjuangan yang membuahkan hasil maksimal atas kerjasama bersama dan kerja keras penuh semangat dalam ajang Anugrah Desa Wisata Indonesia (ADWI), akhirnya Desa wisata Selasari, Kecamatan Parigi, Pangandaran meraih juara 4 terbaik sebagai Desa Wisata Maju 2021. Wakil Bupati Pangandaran H. Ujang Endin Indrawan hadir dan menyaksikan secara langsung ADWI 2021 yang diselenggarakan di Ciputra Artpreneur, Jakarta Selatan. Selasa, 7 Desember 2021.
CIGUGUR, mypangandaran.com - Tidak hanya objek wisata pantai, Kabupaten Pangandaran menawarkan berbagai macam objek wisata pilihan, Seperti wisata sungai, sagara, air terjun, wisata panorama alam, river tubing dan lain-lain. Salah satu wisata pilihan yang bisa jadi alternatif liburan di Pangandaran adalah Curug Leuwi Leutak yang berada di Desa Harumandala Kecamatan Cigugur.
PANGANDARAN, mypangandaran.com - Pantai-pantai di Kabupaten Pangandaran memang terkenal dengan keindahan alamnya, yang baru yaitu jalan lintas pesisir pantai timur yang menghubungkan Desa Babakan dan Desa Pangandaran yang saat ini sedang viral di media sosial,
PANGANDARAN, mypangandaran.com - Kekayaan Alam Kabupaten Pangandaran menjadi anugerah tersendiri bagi kehidupan warganya, selain kekayaan alam pariwisatanya, pesisir dengan ombak yang mengasyikan juga menjadi tantangan anak-anak surfer Pangandaran.
PANGANDARAN, mypangandaran.com - Pada libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) mendatang, Objek Wisata Pantai Pangandaran akan memberlakukan kawasan wisata wajib vaksin, para wisatawan yang berkunjung ke Objek Wisata Pangandaran, wajib tunjukan bukti telah divaksin.