Pengrajin Keluhkan Sepi Pembeli dan Pesanan
Minggu, 12 Desember 2010 19:27 WIB | Peristiwa
Pengrajin Keluhkan Sepi Pembeli dan Pesanan

Para pengrajin souvenir di Pangandaran mengeluhkan menurunnya pembeli ataupun pesanan kepada produk-produk yang dihasilkan. Cuaca yang tidak menentu menyebabkan kunjungan wisatawan ke Pangandaran tidak seramai biasanya

Brosur Keajaiban Sedekah Menyebar di Pangandaran
Sabtu, 11 Desember 2010 18:03 WIB | Peristiwa
Brosur Keajaiban Sedekah Menyebar di Pangandaran

Beberapa warga Pangandaran mengaku bingung dan resah dengan adanya selebaran yang menginformasikan bagaimana Keajaiban sedekah. Bukan menghilangkan makna dari sedekah, namun beberapa warga menganggap bahwa itu merupakan

Pemprov Jabar Genjot Sektor Pariwisata, Pangandaran Salahsatunya
Sabtu, 11 Desember 2010 04:32 WIB | Wisata
Pemprov Jabar Genjot Sektor Pariwisata, Pangandaran Salahsatunya

Pemprov Jawa Barat akan menggenjot pembangunan pariwisata yang menopang unsur pendidikan, ekonomi, dan budaya. Untuk itu, Pemprov Jabar akan memberbaiki sarana prasarana pariwisata.

Gubernur Targetkan 92 Persen Jalan Jabar Mantap
Jum'at, 10 Desember 2010 12:06 WIB | Peristiwa
Gubernur Targetkan 92 Persen Jalan Jabar Mantap

Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan menargetkan hingga akhir 2010 infrastruktur jalan di Jabar sepanjang 2.023 Km atau sebesar 92 persen dari 2.199,18 Km panjang jalan dalam kondisi mantap.

Band Asal Pangandaran Masih Butuh Promosi
Kamis, 09 Desember 2010 16:18 WIB | Peristiwa
Band Asal Pangandaran Masih Butuh Promosi

Menjadi terkenal memang gampang-gampang susah, banyak band yang serta merta terkenal karena hal unik dan adapula yang sudah bertahun-tahun sulit melambungkan namanya, salah satu penyebabnya adalah sulit promosi.

Pamotan Kembali Digenangi Rob-Roban, 30 KK Mengungsi
Kamis, 09 Desember 2010 06:19 WIB | Peristiwa
Pamotan Kembali Digenangi Rob-Roban, 30 KK Mengungsi

Tidak kurang dari 30 KK (kepala keluarga) warga Dusun Majingklak, Desa Pamotan, Kec. Kalipucang, Ciamis mengungsi, Rabu (8/11). Mereka mengungsi karena wilayahnya kembali dilanda banjir rob-roban yang berasal dari luapan air

Jalur Selatan Jabar Terus Diperbaiki
Rabu, 08 Desember 2010 10:34 WIB | Peristiwa
Jalur Selatan Jabar Terus Diperbaiki

Kepala Dinas Bina Marga Provinsi Jawa Barat Guntoro menjelaskan, jalan di Jawa Barat bagian selatan, baik sistem jaringan lintas vertikal maupun horizontal,terus diperbaiki.

Citanduy Meluap, Kalipucang Dilanda Banjir Rob-roban
Senin, 06 Desember 2010 07:00 WIB | Peristiwa
Citanduy Meluap, Kalipucang Dilanda Banjir Rob-roban

uluhan rumah di Dusun Majingklak, Desa Pamotan, Kec. Kalipucang, Ciamis, kembali tergenang banjir setinggi 20-50 cm, sejak Sabtu (4/12) malam hingga Minggu (5/12) siang. Puluhan rumah tersebut tergenang banjir, setelah Sungai

Menulis Tentang Pangandaran, Dapatkan Bingkisan Menarik Setiap Minggunya
Sabtu, 04 Desember 2010 12:42 WIB | Peristiwa
Menulis Tentang Pangandaran, Dapatkan Bingkisan Menarik Setiap Minggunya

Berawal dari keinginan untuk memberikan ruang untuk menyampaikan ide, Inspirasi dan kisah dalam sebuah tulisan, myPangandaran mengadakan kompetisi suara anda. Tulisan terbaik akan mendapatkan bingkisan menarik setiap mingguny

TKI Legal Asal Kabupaten Ciamis Hanya 16 Orang
Jum'at, 03 Desember 2010 09:32 WIB | Peristiwa
TKI Legal Asal Kabupaten Ciamis Hanya 16 Orang

Warga tatar Kabupaten Ciamis yang bekerja sebagai Tenaga Kerja Indonesia (TKI) diperkirakan mencapai sedikitnya seribu orang. Ironisnya yang terdaftar di Dinas Tenaga Kerja Sosial dan Transmigrasi (Disnaklersostrans)

Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini