Pendidikan
Bupati Pangandaran Hadiri Camping Edukasi Ramadan Al-Bahar
Bupati Pangandaran Hadiri Camping Edukasi Ramadan Al-Bahar
Sabtu, 08 April 2023 07:06 WIB

Bupati Pangandaran H. Jeje Wiradinata melaksanakan kegiatan Berbagi dan Buka Puasa Bersama peserta didik Camera "Camping Edukasi Ramadan Al-Bahar" sekaligus peringatan Nuzulul Quran di Masjid Al-Bahar Pananjung Pangandaran. Senin, (08/04/2023). Dalam kegiatan tersebut, Bupati Pangandaran bersama Wakil Bupati Pangandaran H. Ujang Endin Indrawan membagikan paket makanan sahur dan berbuka puasa kepada para peserta didik Camera "Camping Edukasi Ramadan Al-Bahar". Selain itu, mereka juga memberikan motivasi dan semangat kepada para peserta didik agar tetap semangat dalam menuntut ilmu di bulan suci Ramadan.

Pernik
Rama, Aktor Asal Pangandaran Bintangi Film Jaka Garapan Sutradara Hollywood
Rama, Aktor Asal Pangandaran Bintangi Film Jaka Garapan Sutradara Hollywood
Rabu, 20 Juli 2022 15:17 WIB

Setelah beberapa kali menjadi peran pembantu di Film Aksi Indonesia seperti The Raid, kini Rama, panggilan akrab Ramadhan Ruswandi, aktor asal Pangandaran akan menjadi bintang utama yang berjudul Jaka, kerennya lagi film yang mengangkat kisah lokal Indonesia akan digarap Sutradara Hollywood.

Pernik
Puasa Ramadhan 1443 H Jatuh Pada 3 April 2022, Warga Desa Babakan Pangandaran Gelar Pawai Obor
Puasa Ramadhan 1443 H Jatuh Pada 3 April 2022, Warga Desa Babakan Pangandaran Gelar Pawai Obor
Jum'at, 01 April 2022 18:14 WIB

Puasa Ramadhan 1443 H Jatuh Pada 3 April 2022, Warga Desa Babakan Pangandaran Gelar Pawai Obor Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Sidang Isbat (penetapan) 1 Ramadan 1443 H hari ini, Jumat, 1 April 2022.

Pernik
Nuansa Bulan Suci Makin Terasa di Pangandaran, Pemuda-Pemudi Dusun Bojongsari Gelar Kampung Ramadhan
Nuansa Bulan Suci Makin Terasa di Pangandaran, Pemuda-Pemudi Dusun Bojongsari Gelar Kampung Ramadhan
Selasa, 07 Mei 2019 10:47 WIB

Nuansa Ramadhan 1440 Hijiriah sangat terasa di mesjid Al - Hikmah Dusun Bojongsari RT 04 RW 01 Desa Babakan Kec. Pangandaran. Di sisi jalan dibuat pagar-pagar serta deretan lampu pijar dan lampion temaram mengikuti tepian jalan menuju mesjid.

Wisata
Libur Hari Buruh, Pantai Pangandaran dipadati Wisatawan
Libur Hari Buruh, Pantai Pangandaran dipadati Wisatawan
Rabu, 01 Mei 2019 09:15 WIB

Pangandaran, myPangandaran.com - Rabu, 1 Mei 2019 bertepatan dengan hari buruh nasional Objek Wisata Pantai Barat Pangandaran dipadati para wisatawan yang berlibur, liburan ini juga bertepatan dengan istilah munggahan menjelang bulan Ramadhan.

Budaya
Sesepuh dan Ulama Pangandaran Gelar Buka Bersama Dengan Napak Tilas
Sesepuh dan Ulama Pangandaran Gelar Buka Bersama Dengan Napak Tilas
Senin, 12 Juni 2017 05:59 WIB

​Ada yang unik dengan tradisi para sesepuh dan budayawan di Pangandaran pada bulan Ramadhan ini, mereka melakukan buka bersama dengan napak tilas membuka babad sejarah islam dimasa lampau dengan membahas peninggalan serta jejak para ulama

Pendidikan
Ramadhan Tahun Ini, Pesantren Kilat Dibiayai Pemda
Ramadhan Tahun Ini, Pesantren Kilat Dibiayai Pemda
Senin, 05 Juni 2017 14:15 WIB

Pesantren kilat yang merupakan kegiatan yang biasanya dilakanakan didalam bulan Ramadhan guna mengisi pelajaran keronahian para siswa sekolah, terhitung sebanyak 50 ribu siswa yang akan menjadi santri pesantren kilat di kabupaten Pangandaran, dan biaya untuk pelaksanaan tersebut kini di tanggung pemerintah sesuai dengan kesepakatan bersama MUI Pangandaran.

Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini