MYPANGANDARAN - Untuk memastikan pelayanan kesehatan yang lebih baik, Dewan Pengawas BPJS Kesehatan RI melakukan kunjungan langsung ke RSUD Pandega Pangandaran, Kamis (16/1/2025).
MYPANGANDARAN - Sebuah warung nasi penjual rica-rica di Dusun Padasuka RT 01/17 Desa Wonoharjo blok Pamugaran Pangandaran di satroni Perampok bersenjata api, Kamis (16/1/2025) sekitar jam 11.00 WIB.
Universitas Siber Muhammadiyah (SiberMu) perguruan tinggi di Indonesia yang mengadopsi pembelajaran jarak jauh (PJJ) berbasis teknologi akan hadir di Kabupaten Pangandaran. Hal ini disampaikan oleh Rektor SiberMu Dr. Bambang Riyanto di Kantor Notaris Sulyanati, Kamis 9 Januari 2025.
PARIGI - Kolaborasi Kodim 0625/Pangandaran dalam rangka peringatan HUT TNI ke-79 dengan menggelar event Trail Superadventure yang dilaksnakan di obyek wisata Pantai Batu Hiu, Desa Cibenda, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran. Acara berlangsung pada hari Sabtu, 26 Oktober 2024.
PARIGI - Ribuan peserta motor trail antusias mengikuti event One Day Adventure Gundala 4 yang digelar di Pantai Batu Hiu dalam rangka peringatan HUT TNI ke-79 dan Milangkala hari jadi ke-12 Kabupaten Pangandaran. Sabtu 26 Oktober 2024.
PARIGI - Dalam rangka Ulang Tahun Pangandaran ke-12 tepatnya pada 25 Oktober 2024. Bupati Pangandaran sekaligus Calon Gubernur Jawa Barat Jeje Wiradinata menghadiri upacara milangaka ke-12 di alun-alun Parigi. Kamis (24/10/24).
PANGANDARAN - Pada tanggal 25 Oktober 2024 Kabupaten Pangandaran berusia 12 Tahun, Pemerintah Kabupaten Pangandaran telah menetapkan Logo dan Tema Hari Jadi ke-12 Kabupaten Pangandaran dengan mengusung tema "Kabupaten Pangandaran Teguh, Maju, Sabilulungan".
PANGANDARAN - Pelaksanaan One Day Adventure Gundala 4 dalam rangka HUT Ke-79 TNI tinggal menghitung hari. Untuk mematangkan persiapan, panitia penyelenggara menggelar rapat evaluasi menjelang kegiatan.
PARIGI - Ribuan santri dari berbagai pesantren berkumpul di Alun-Alun Parigi untuk mengikuti apel akbar dalam rangka Hari Santri 2024. Acara ini dimulai pukul 08.00 WIB dan dipimpin oleh Penjabat Sementara (PJs) Bupati Pangandaran, Benny Bachtiar. Selasa, 22 Oktober 2024.
CIJULANG - Seusai pelaksanaan Sholat Jumat di Masjid Jame Darurrohim, Desa Ciakar, Kecamatan Cijulang, Kapolres Pangandaran, AKBP Mujianto, S.I.K., M.H., memimpin kegiatan Jumat Curhat bersama masyarakat setempat. Dalam kegiatan tersebut, Kapolres mengingatkan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban selama Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati Pangandaran dan Gubernur Jawa Barat 2024 berlangsung. Jumat 18 Oktober 2024.