Foto: Prepegan, Tradisi Berburu Daging Sapi di Pasar Pangandaran


Foto: Prepegan, Tradisi Berburu Daging Sapi di Pasar Pangandaran

Pangandaran, mypangandaran.com - Pagi-pagi buta tampak disalah satu kios daging di pasar Pananjung Pangandaran terlihat antrian pembeli, pasalnya menurut informasi hari ini Minggu 1 Mei 2022 adalah hari terkahir menjalankan ibadah puasa 1443H.

Tradisi warga Pangandaran menyambut Idul Fitri disebut dengan Prepegan, yaitu belanja kebutuhan hari raya. Selain kebutuhan sandang, salah satu yang diburu warga Pangandaran adalah kebutuhan pokok.

Jelang hari raya daging sapi menjadi buruan di pasar Pangandaran, meski terbilang cukup mahal per kilo dihargai 150 ribu tapi para pembeli terlihat antri.

Sementara dari pantauan mypangandaran, Selain di kios Daging Sapi beberapa antrian juga terlihat di antaranya di kios penggilingan daging yang nantinya akan di buat bakso(*)







Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran. Kirimkan tulisan anda melalui Kontribusi dari Anda
Banner Header

Berikan Komentar Via Facebook

Pernik Lainnya
Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini