Keren, Gapura Agustusan di Kampung Nusantara Pangandaran Ini Sabet Juara Lomba Gapura


Keren, Gapura Agustusan di Kampung Nusantara Pangandaran Ini Sabet Juara Lomba Gapura

Pangandaran, myPangandaran - Kampung Nusantara yang terletak di Desa Cintakarya Kecamatan Parigi Pangandaran mengukir prestasi kembali. Kali ini, Gapura yang dibuat dalam rangka memperingati HUT Republik Indonesia ini menjadi pemenang lomba gapura yang digelar Pengelola Domain Indonesia atau PANDI.

Gapura agustusan di Kampung Nusantara tambak unik dengan adanya miniatur Monumen nasional dan dibangun oleh kerjasama antara warga serta siswa-siwa dari SMK Bakti Karya Parigi.

Kampung Nusantara merupakan sebuah sebutan untuk lingkungan di sekitar SMK Bakti Karya Parigi, hal ini merupakan perwujudan dari beragamnya asal siswa yang bersekolah di SMK yang dididirikan oleh Ai Nurhidayat ini. Pada perlombaan ini, Kampung Nusantara berhak atas hadiah sebesar 5 Juta rupiah bersama 4 pemenang lainnya.







Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran. Kirimkan tulisan anda melalui Kontribusi dari Anda
Banner Header

Berikan Komentar Via Facebook

Pendidikan Lainnya
Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini