Kompepar dan HPP Berikan Pelatihan Kepada Pengrajin Di Cianjur


Kompepar dan HPP Berikan Pelatihan Kepada Pengrajin Di Cianjur

Pangandaran,myPangandaran.com-Kompepar Pangandaran bersama Himpunan Pengrajin Pangandaran saat ini (17/11) sedang mengadakan Pelatihan Cindera Mata dan Konsep Kepariwisataan kepada para pengrajian di Cianjur bekerjasama dengan Dinas Pariwista Kota Cianjur Cianjur .

Dihubungi melalui Group Facebook Kompepar, Budi Anggara salah satu pengurus Kompepar yang juga ikut dalam pelatihan di Cianjur mengatakan " Pelatihan Cindera Mata dan Konsep Kepariwisataan yang bertujuan menggali potensi pariwistata di obyek Wisata Jayanti Cianjur dalam bidang souvenir, dan menciptakan pelaku wisata yang handal propesional".

Ada pun yang mewakili Pangandaran sebagai Tutor Pelatihan Cindera Mata dan Konsep Kepariwisataan yaitu dari Himpunan Pengrajin Pangandaran terdiri dari lima orang sebagai tutor, Kompepar Pangandaran tiga orang sebagai Pendamping.



#




Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran. Kirimkan tulisan anda melalui Kontribusi dari Anda
Banner Header

Berikan Komentar Via Facebook

Peristiwa Lainnya
Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini