Stok Masker di Ciamis Selatan Menipis


Stok Masker di Ciamis Selatan Menipis

Padaherang, myPangandaran.com - Hujan debu vulkanik akibat letusan Gunung Merapi di Jawa Tengah yang terus mengguyur wilayah Ciamis, Jawa Barat, menyebabkan permintaan masker melonjak. Sabtu (6/11), di salah satu toko obat di wilayah Padaherang, Pangandaran, Ciamis, persediaan stok masker menipis. Selain itu, harganya juga sudah naik, dari Rp 1.000 menjadi Rp 2.500 perbuah.

Meski harga sudah naik, permintaan masket tetap saja meningkat. Dalah sehari, bisa menghabiskan beberapa dus masker atau ratusan masker. Pasalnya. masyarakat harus menggunakan masket untuk beraktivitas di luar rumah. Ini agar terhindar dari gangguan kesehatan yang bisa ditimbulkan abu vulkanik. (SCTV)



#




Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran. Kirimkan tulisan anda melalui Kontribusi dari Anda
Banner Header

Berikan Komentar Via Facebook

Peristiwa Lainnya
Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini