Wisata dan Kuliner
Objek Wisata Jojogan Desa Cintaratu

Objek Wisata Jojogan Desa Cintaratu

Parigi, myPangandaran - Satu lagi objek wisata yang patut di kembangkan dan di kenalkan kepada wisatawan yang berlibur ke Pangandaran, bernama Desa Cintaratu ternyata mempunyai potensi yang cukup menjanjikan dalam bidang pariwisata. “Jogjogan” adalah nama objek wisata yang berada di Dusun Gunungtiga Desa Cintaratu Kecamatan Parigi.

Terletak di sebelah timur kantor Desa Cintaratu dan dapat di tempuh dalam waktu 30 menit dari Ibu Kota Kabupaten Pangandaran. Objek Wisata ini terdiri air terjun dan goa alam yang menjadi sumber mata air yang sekaligus hulu dari sungai yang mengalir ke objek wisata Citumang yang terletak di Desa Bojong.

Akses jalan menuju ke sana cukup baik, para pengunjung bisa menggunakan kendaraan roda dua maupun empat. Disana anda bisa melakukan kegiatan berenang atau body rafting atau pun kamping. Terdapat fasilitas penyewaan pelampung dan jasa pemandu yang di kelola langsung oleh Karang Taruna Desa Cintaratu.

Sumber : cintaratu.pangandaran.co



#




Anda mempunyai konten untuk ditayangkan di myPangandaran.com dan jaringannya seperti berita, opini, kolom, artikel, berita foto, video, release Perusahaan atau informasi tempat bisnis di Pangandaran. Kirimkan tulisan anda melalui Kontribusi dari Anda
Banner Header

Berikan Komentar Via Facebook

Wisata dan Kuliner Lainnya
Ibadah Puasa Menemani Di Dalam Kubur
Ibadah Puasa Menemani Di Dalam Kubur
Rabu, 01 Agustus 2012 12:28 WIB
Seorang Sufi besar bernama Sufyan Ats-Tsauri mengisahkan sebagai berikut, Aku telah tinggal di Makkah dalam kurun waktu yang lama. Ada salah seorang laki-laki dari penduduk Makkah yang setiap harinya selalu datang ke masjid pada tengah hari
Kisah Asep Kartiwa dan Elin Herlina Sukses Kembangkan Batik Dahon Ecoprint yang Ramah Lingkungan di Pangandaran
Kisah Asep Kartiwa dan Elin Herlina Sukses Kembangkan Batik Dahon Ecoprint yang Ramah Lingkungan di Pangandaran
Sabtu, 18 Januari 2025 21:29 WIB
MYPANGANDARAN - Berawal pada tahun 2018, Asep Kartiwa dan Elin Herlina memulai langkah besar dalam dunia usaha.
Memasukan Sejarah Lokal Dalam Kurikulum di Sekolah
Memasukan Sejarah Lokal Dalam Kurikulum di Sekolah
Jum'at, 23 April 2010 06:33 WIB
Idealnya, pembelajaran sejarah selalu berangkat dari masalah dan fenomena lokal, agar anak didik mempunyai perasaan memiliki dan membutuhkan terhadap pelajaran yang disampaikan. Materi tentang sejarah Kerajaan Galuh misalnya akan mempunyai daya tarik tersendiri bagi anak didik di Ciamis
Mau booking hotel, penginapan, travel dan tour? call 0265-639380 atau klik disini