Rabu, 15 Juli 2015 06:15 WIB
Rencana Pengamanan Libur Hari Raya Idul Fitri Pangandaran 2015
Hari Raya Idul Fitri merupakan hari kemenangan bagi kaum muslim di seluruh jagad raya, banyak keramaian dan kemeriahan dalam perayaanya, diawali dengan ibadah puasa sebulan penuh dan diakhiri dengan silaturahmi berkumpul dengan keluarga dan orang tersayang. Tak terkecuali di Pangandaran, Idul Fitri akan selalu ramai dengan keluarga yang pulang ke kampung halama, serta banyak wisatawan yang sengaja mengunjungi Pangandaran ketika libur Hari Raya tiba.
Jum'at, 12 November 2010 05:24 WIB
Mendayung Kesejahteraan di Ciamis Selatan
CIAMIS manjing dinamis. Demikian slogan yang sangat dikenal luas warga di Tatar Galuh Ciamis. Ciamis manis memang dinamis, hanya dalam waktu lima tahun telah dan sedang berlangsung dua kali proses pemekaran wilayah. Kali pertama pada tahun 2003 Kota Banjar resmi berpisah dari Kabupaten Ciamis.